Pengaruh produktifitas terhadappenjualan pada perusahaan kerajinan ketipung UD Classic Kota Blitar

Noviati, Unun (2013) Pengaruh produktifitas terhadappenjualan pada perusahaan kerajinan ketipung UD Classic Kota Blitar. Sarjana thesis, STIE Kesuma Negara Blitar.

[img]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (6MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (72kB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (131kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (82kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (131kB)
[img]
Preview
Text
BAB 5.pdf

Download (65kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Produktifitas dan penjualan merupakan suatu kombinasi yang harus dikendalikan dan seimbang guna menunjang kelancaran perusahaan yang pada akhirnya menunjang kelancaran perusahaan yang pada akhirnya menunjang kelanaran dan eksistensi perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh produktifitas tehadap penjualan pada perusahana kerajinan ketipung UD Classic Kota Blitar. Hasil penelitian diketahui nilai koefisien determinasi yang sudah disesuaikan (R Square) sebesar 0,880. Artinya, Variabel independen produktifitas perusahaan mempunyai pengaruh sebesar 88% terhadap penjualan sedang sisanya dipengaruhi oleh variabel lain atau diluar variabel bebas yang tidak diteliti dalam penelitian ini sebesar 12% (100%-88%). Berdasarkan analisis regresi sederhana di atas diperoleh persamaan sebagai berikut : Y= 18.480.000,00 : 9707,924x. Berdasarkan perhitungan menunjukkan F hitung sebesar 116,463 (Signifikan F - 0,00). Hasil perhitunganb statistik tersebut menunjukan p-value 0<0,05 artinya signifikan, sedangkan F hitung 116,463 > 4,12 artinya signifikan disini berarti Ha diterima dan Ho di tolak artinya terdapat pengaruh produktifitas terhadap penjualan pada perusahaan kerajinan ketipung UD Classic Kota Blitar. Industri kerajinan adalah merupakan perusahaan dimana pasarnya adlaah khusus bagi penggemar produk-produk yang memang dipesan khusus oleh konsumennya, oleh karena itu perusahaan harus selalu mengadakan inovasi baik berupa kondisi fisik maupun teknologi pembuatan, supaya tetap mampu memberikan kepuasan kepada konsumennya. Bagi peneliti berikutnya, dapat menambahkan variabel-variabel lain baikpad avariabel bebas maupun pada variabel terikatnya. Sehingga lebih mengembangkan pemahaman tentang penjualan dan produktifitas perusahaan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsNIMEmail
Noviati, UnunNIM09221021UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSuprajang, Sandi EkaNIDN0703018701UNSPECIFIED
Additional Information: Pembimbing : Sandi Eka Suprajang, SE., MM.
Subjects: Manajemen
Divisions: Program Studi Manajemen
Depositing User: Editor Fuat Jizen
Date Deposited: 06 Apr 2020 04:00
Last Modified: 22 Jun 2020 03:55
URI: http://repository.stieken.ac.id/id/eprint/453

Actions (login required)

View Item View Item