Penyusunan laporan keuangan berdasarkan SAK-ETAP untuk meningkatkan kualitas informasi akuntansi (Studi kasus pada CV Cahaya Nusantara)

Dia, Ery Kristina (2017) Penyusunan laporan keuangan berdasarkan SAK-ETAP untuk meningkatkan kualitas informasi akuntansi (Studi kasus pada CV Cahaya Nusantara). Sarjana thesis, STIE Kesuma Negara Blitar.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (663kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (345kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (215kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (149kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (88kB)

Abstract

Cahaya Nusantara hanya melakukan penyusunan laporan keuangan yang sederhana yaitu neraca dan laporan laba rugi, schingga CV. Cahaya Nusantara harus memperbaiki laporan keuangan yang ada dengan menerapkan SAK-ETAP, sebagaimana yang telah dituntut olch perusahaan pusat. Schingga penulisan ini bertujuan untuk mengetahui penerapan penyusunan laporan kcuangan yang sesuai berdasarkan SAK-ETAP untuk menghasilkan kualitas informasi yang baik. Dalam penclitian ini penulis menggunakan metode kuantitatif, yaitu penelitian yang menggunakan data berupa angka. Bersifat deskriptif dimana tujuannya mencari hubungan sebab-scbab fakta dan analisa untuk mendapatkan informasi yang harus disimpulkan. Penulis menggunakan populasi laporan keuangan sejak berdirinya CV Cahaya Nusantara hingga sekarang dengan sampel laporan keuangan tahun 2013-2016.Penyajian laporan keuangan CV. Cahaya Nusantara masih banyak perbedaan dan ketidaksesuaian dengan SAK-ETAP. Laporan laba rugi pada perusahaan tidak memisahkan antara pendapatan usaha dan pendapatan diluar usaha, hanya mengakui satu pendapatan pada satu akun. Neraca juga masih secara sederhana dalam penyusunanya, pada aktiva tetap hanya menulis satu akun dan menggabungkan seluruh jumlah akumulasi depresiasi pada satu akun saja, sedangkan pada laporan laba rugi dan neraca yang telah disusun berdasarkan SAK-ETAP dapat dibedakan dan dilihat secara rinci akun-akun apa saja yang scharusnya ada pada laporan laba rugi dan neraca.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsNIMEmail
Dia, Ery KristinaNIM13111008UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorWahyuningsih, Sulistya DewiNIDN0731077601UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Laporan Keuangan, SAK-ETAP, Informasi Akuntansi CV
Subjects: Akuntansi
Divisions: Program Studi Akuntansi
Depositing User: Editor Citra Novita Sari
Date Deposited: 17 Dec 2020 04:25
Last Modified: 17 Dec 2020 04:25
URI: http://repository.stieken.ac.id/id/eprint/680

Actions (login required)

View Item View Item